Apapun Yang Menarik Bisa Jadi Blogg

Monday, December 11, 2023

PENGANTAR EKONOMI


PENGANTAR EKONOMI 


 Elastis Permintaan 




Ada macam-macam jenis elastis permintaan yaitu diantaranya :


ELASTIS

Ketika harga naik permintaan akan turun secara signifikan dan sebaliknya. ketika harga turun permintaan akan meningkat secara signifikan, maka permintaan bersifat elastis E>!


    INELASTIS

Perubahan harga  memiliki dampak kecil dibandingkan dengan perubahan kuantittas barang atau jasa yang diminta. dalam hal ini perubahan harga signifikan tidak akan diikuti oleh perubahan kuantitas permintaan yang besar E<1

    ELASTISITAS UNITER

  perubahan harga = perubahan kuantitas permintaan, maka permintaan bersifat elastisitas uniter E=1

    ELASTISITAS SEMPURNA

Elastis sempurna  menggambarkan situasi dimana permintaan bisa mencapai jumlah yang tak terbatas meski harga barang tetap atau tidak berubah. permintaan bersifat elastisitas sempurna E=~

    INELASTIS SEMPURNA

Permintaan memiliki angka kovesien  yang sama dengan 0 artinya harga tidak berpengaruh sama sekali terhadap  jumlah permintaan maka permintaan akan bersifat inelastis sempurna E=0



THANK YOU




Share:

0 comments:

Post a Comment

Blogroll

Powered by Blogger.

Labels

ACARA KPKNL DUMAI DATANG KE KAMPUS UNIVERSITAS DUMAI

Dumai –  20 September 2023, Dalam rangka memperkenalkan tugas dan fungsi KPKNL Dumai serta edukasi pengelolaan kekayaan negara, Kantor Pelay...

Followers

Search This Blog

Blog Archive

Labels

Labels

Pages

Pages

Labels

Blogger templates